Tumpi sejak awal didirikan dirancang sebagai ruang publik, siapapun dapat bertemu disini. Beragam kegiatan yang diselenggarakan oleh masyarakat sering diadakan di Tumpi.

Kunjungan kawan-kawan komunitas motor Satu Cakrawala.
Warga kampung memanfaatkan Tumpi sebagai tempat penyelenggaraan acara adat
Tumpi menjadi titik kumpul warga dalam penyelenggaraan acara bersih desa.
Acara pengajian akbar yang diselenggarakan Karang Taruna dan warga masyarakat.
Acara rembuk warga
Menjadi titik kumpil penyaluran bantuan kemanusiaan
Rapat karang taruna desa